Laga PSMS Medan vs Persiraja Dipastikan Berlangsung Tanpa Penonton

- 5 Januari 2024, 07:06 WIB
Kolase Logo PSMS Medan dan Logo Persiraja Banda Aceh, Liga 2 Indonesia Musim 2023-2024
Kolase Logo PSMS Medan dan Logo Persiraja Banda Aceh, Liga 2 Indonesia Musim 2023-2024 /

Sebelumnya, Komisi Disiplin PSSI menjatuhkan sanksi untuk PSMS selama tiga pertandingan tanpa penonton dan denda Rp12,5 juta.

Ini akibat kericuhan suporter usai PSMS menjamu PSPS Riau, di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubukpakam Deli Serdang, Sabtu, 9 Desember 2023.

Meski banding PSMS ditolak, namun putusan Komdis Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) jauh lebih ringan dari semula sanksi tiga laga penonton menjadi satu pertandingan.

Sebelumnya, Komite Disiplin (Komdis) PSSI menjatuhkan sanksi tiga pertandingan kandang tanpa penonton terhadap PSMS Medan. Sanksi itu diterima karena aksi kericuhan suporter usai PSMS menjamu PSPS Riau, di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubukpakam Deli Serdang, pada Sabtu 9 Desember 2023 lalu. Selain tiga pertandingan tanpa penonton, PSMS Medan juga diwajibkan membayar denda Rp 12.5 juta. ***

Halaman:

Editor: Zainal Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah