Tidak Ditemukan Curas, Polisi Ungkap Fakta Baru Kasus Kematian IRT di Aceh

- 5 Januari 2024, 14:24 WIB
Ilustrasi pembunuhan
Ilustrasi pembunuhan /Freepik

Padahal, kata Fadillah, di dalam rumah tersebut ada sepeda motor, dan bahkan handphone serta cincin emas korban juga tidak hilang.

Kemudian, tim menyelidiki lebih jauh ke akses masuk rumah, juga tidak ditemukan adanya tanda-tanda dibobol maling, bekas congkelan atau dorongan paksa pintu maupun jendela.

 

"Tidak ada barang yang hilang. Maka kami di sini masih membutuhkan saksi lain dan ke TKP karena minim saksi," ujarnya.

Sebelumnya, seorang IRT asal Kota Sabang Evy Marina Amaliawati (53) ditemukan meninggal bersimbah darah dalam rumahnya di Gampong Kajhu Kecamatan Baitussalam, Aceh Besar, Selasa 2 Januari 2024.

Korban diduga dibunuh oleh seseorang menggunakan sebuah batu di bagian kepala. Jasad korban pertama kali ditemukan oleh anaknya Cut Nur Marlia (25) sekitar pukul 05.00 WIB. 

 

Sejauh ini, lanjut Fadillah, pihaknya sudah memeriksa sebanyak enam saksi, yaitu dua orang tetangga, dua anak korban, kepala dusun dan pacar korban.

Halaman:

Editor: Zainal Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah