Liburan Lebaran Hari Raya Idul Fitri 2024 tinggal menghitung hari, Ini Tarif Tol ke Banda Aceh

- 30 Maret 2024, 11:46 WIB
Potret tol Sibanceh (Sigli-Banda Aceh) yang diresmikan Presiden Jokowi sebagai jalan tol pertama di sana.
Potret tol Sibanceh (Sigli-Banda Aceh) yang diresmikan Presiden Jokowi sebagai jalan tol pertama di sana. /Antara

 

 

PIKIRANACEH.COM | DAERAH - Liburan Lebaran Hari Raya Idul Fitri 2024 tinggal menghitung hari. Bagi masyarakat dari ujung Pulau Sumatera, tepatnya dari Kota Banda Aceh, yang ingin melaksanakan mudik menggunakan transportasi darat dengan waktu tempuh lebih singkat, tentunya bisa menggunakan jalan tol.

Untuk jalan Tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh) selain mempercepat perjalanan dan lebih bebas hambatan kemacetan, masyarakat bisa menikmati indahnya pemandangan alam Aceh yang hijau, melewati area persawahan dan kebun masyarakat.

Nah, agar perjalanan mudik lebih lancar, pastikan terlebih dulu saldo uang elektronik (e-toll) mencukupi.

Untuk kendaraan golongan I rute Aceh – Sumatera Utara, tarif tol yang dibutuhkan Banda Aceh – Sigli ((Blang Bintang-Seulimum).Rp 42.500.

Dari Sigli ke Bireuen, Lhokseumawe hingga Langsa, pemudik harus melalui Jalan Lintas Sumatera. 

Halaman:

Editor: Mustakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah