Sejarah Kapal Pesiar Al- Mansour Milik Saddam Hussein, Kini Kandas dan Berkarat Singgahan Nelayan

- 18 Maret 2023, 23:38 WIB
Pemandangan udara dari kapal pesiar 'Al-Mansur', yang pernah menjadi milik mantan Presiden Irak Saddam Hussein, yang kini terguling dan kandas di dasar air selama bertahun-tahun di jalur air Shatt al-Arab, di Basra, Irak 9 Maret , 2023.REUTERS/Mohammed Aty
Pemandangan udara dari kapal pesiar 'Al-Mansur', yang pernah menjadi milik mantan Presiden Irak Saddam Hussein, yang kini terguling dan kandas di dasar air selama bertahun-tahun di jalur air Shatt al-Arab, di Basra, Irak 9 Maret , 2023.REUTERS/Mohammed Aty /

Menurut informasi, Yachtnya yang lain telah dirubah menjadi hotel di Basra. Beberapa warga  Irak mengatakan, bangkai kapal itu mestinya harus dilestarikan. 

Namun pemerintah yang berkuasa berturut-turut sepertinya belum berencana mengalokasikan dana untuk melestarikannya.

"Padahal Kapal pesiar ini seperti permata berharga, seperti mahakarya langka yang Anda simpan di rumah," kata Zahi Moussa, seorang kapten angkatan laut yang bekerja di kementerian transportasi Irak.***

Halaman:

Editor: Tarmizi Puteh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah