Stadion Harapan Bangsa Banda Aceh Akan Dirobohkan, Ini Penyebabnya

- 22 September 2023, 17:06 WIB
Stadion Harapan Bangsa
Stadion Harapan Bangsa /Foto. Net

PIKIRANACEH.COM - Stadion Harapan Bangsa Banda Aceh akan direhab besar-besaran (dirobohkan) untuk penyelanggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) yang direncanakan berlangsung tahun depan.

Hal itu diungkapkan Juru Bicara Pemerintah Aceh Muhammad MTA.

Dia menyebutkan, stadion Harapan Bangsa Banda Aceh akan dibangun baru.

 

Kementerian PUPR akan membangun stadion utama di Sumatera Utara (Sumut) untuk perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) ke XXI 2024 mendatang.

Sementara di Aceh hanya dilakukan rehab Stadion Harapan Bangsa, Lhong Raya Kota Banda Aceh.

Jubir Pemerintah Aceh Muhammad MTA kepada awak media pada 22 September 2023 mengatakan, Pembangunan stadion di Aceh sebenarnya bangun baru juga. Stadion Lhong Raya itu dirobohkan dan dibangun yang baru.

Halaman:

Editor: Zainal Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x