Panwaslih Aceh Utara gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif dengan Awak Media

- 22 September 2023, 19:33 WIB
Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Kabupaten Aceh Utara gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif dengan Awak Media, Jumat (22/9/2023).
Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Kabupaten Aceh Utara gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif dengan Awak Media, Jumat (22/9/2023). /Abel pasai/Abel

PIKIRANACEH.COM  | ACEH UTARA - Panitia Pengawas Pemilihan (Panwaslih) Kabupaten Aceh Utara gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif dengan Awak Media, Jumat (22/9/2023).

Pertemuan dengan insan Pers ini pertama kalinya sejak resmi dilantik pada 18 Agustus 2023 lalu. Kegiatan tersebut dilaksanakan dikantor Panwaslih Kabupaten Aceh Utara, Jalan Medan – Banda Aceh Gampong Meucat Kecamatan Syamtalira Aron Kabupaten Aceh Utara.

 

Baca Juga: Banjir di Aceh Selatan Mulai Surut, Sempat Rendam 10 Kecamatan

Acara yang dipandu oleh A Rahman, TB. Juga turut dihadiri oleh Komisioner Panwaslih Aceh Utara, diantaranya Safwani,S.Pdi., Hazimi Abdullah Cut Agam, ST., Sebelumnya juga, Komisioner Panwaslih Aceh Utara juga melakukan silaturahmi serta beraudensi dengan Dandim 0103/Aceh Utara, Letnan Kolonel Inf Hendrasari Nurhono S.I.P, M.I.P.

Panwaslih Aceh Utara, Hazimi mengatakan pertemuan ini guna menyampaikan rencana kerja dan mendiskusikan sinergitas dalam menunjang pelaksanaan Pemilu Februari 2024 mendatang.

Baca Juga: Dua Terdakwa Narkoba di Aceh Dihukum Mati

Menurut Hazimi, sinergitas dan keterlibatan rakan Media dalam pengawasan penyelenggaraan Pemilu menjadi kunci penting dalam menentukan kesuksesan penyelenggaraan Pemilu 2024 mendatang.

Halaman:

Editor: Zainal Abidin


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x