Dianggap Pendukung Kelompok LGBT MUI Tolak Konser Coldplay Diadakan, Netizen Sindir MUI

- 22 Mei 2023, 07:49 WIB
Ilustrasi logo MUI
Ilustrasi logo MUI /mui/

PIKIRANACEH.COM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) menolak konser Coldplay yang akan berlangsung pada 15 November mendatang di Jakarta.

 

MUI menyatakan menolak konser Coldplay pada November mendatang lantaran dianggap bisa merusak akhlak dan moral bangsa Indonesia.

 

Penolakan itu pertama kali disampaikan oleh Wakil Ketua Umum MUI, Anwar Abbas yang menyebut Coldplay bisa mempengaruhi anak bangsa.

 

“Jangan dilihat dari faktor ekonomi saja, tapi juga sorot hal lain yang bisa mempengaruhi anak bangsa (generasi muda) akan merusak moral dan peradaban anak-anak bangsa," ucap Waketum MUI Anwar Abbas.

 

Hal itu disampaikan MUI usai viral penolakan Coldplay yang disebut mendukung LGBT dan dikhawatirkan melakukan 'kampanye' terselubung.

 

Halaman:

Editor: Syahrul


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x