Hasil Sementara, Ini Nama Nama Calon Anggota DPR Aceh Tahun 2024-2029 yang sudah Pasti Lolos

- 26 Februari 2024, 11:05 WIB

 

 

PIKIRANACEH.COM | DAERAH - Penghitungan suara pada Pemilihan Umum (Pemilu) masih terus dilakukan. Pantauan di laman resmi Komisi Pemilihan Umum (KPU), Senin 19 Februari 2024, pukul 12.48 WIB, surat suara yang terinput masih 45,13 persen dari keseluruhan 1.992 TPS. Data ini belum valid dan bisa berubah sewaktu-waktu. 

Ilustrasi Pemilu 2024
Ilustrasi Pemilu 2024 Foto. Net

Selain itu, KPU juga merilis nama-nama calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh yang berpotensi lolos tiga besar dan perolehan suara sementara tertinggi di partai politik.

Berikut hasil data yang diperoleh dari Komisi Pemilihan Umum (KPU):

Dapil 1 (Banda aceh, Aceh Besar dan Sabang)

  1. Nazaruddin dari Partai Aceh, 5.784 suara
  2. Azwir Nazar  (Tgk Turki) dari PKB, 5.444 suara. 
  3. Iskandar Ali dari PAN, 7,793 suara. 

Dapil 2 (Kabupaten Pidie dan Pidei Jaya)

Halaman:

Editor: Mustakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x