Qatar Ancam Usir Hamas dari Negaranya Jika Menolak Gencatan Senjata versi AS-Israel

- 18 Juni 2024, 07:54 WIB
Ilustrasi Kolase Bendera Hizbullah dan Bendera Palestina-Logo Hamas
Ilustrasi Kolase Bendera Hizbullah dan Bendera Palestina-Logo Hamas /

Dalam tulisannya, Melman menyatakan bahwa dibandingkan dengan Israel, operasi-operasi Hizbullah lebih modern dan kompleks.

“Bahaya meletusnya perang ketiga di Lebanon terus meningkat. Berakhirnya perang di Gaza akan berujung kepada kesepakatan pertukaran tawanan, juga akan menyebabkan perdamaian, meski sementara, di front Lebanon,” tulis Melman.

Melman menekankan pentingnya membuat kesepakatan dengan Hamas, meski itu akan membuat Israel dianggap lemah. “Tentu ini akan memicu amarah kelompok radikal sayap kanan Israel,” kata Melman.

“Israel bakal dipecundangi di 2 front utama, yaitu utara (Tanah Pendudukan) dan Gaza, juga di front ketiga, yaitu Tepi Barat,” tandasnya.

Halaman:

Editor: Hamdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah